Mengenal Komposit Serat Karbon, Benarkah Lebih Kuat dari Baja?
Sekitar 40 tahun yang lalu, komposit serat karbon hanya digunakan untuk kepentingan militer dan pembuatan pesawat luar angkasa. Hal ini karena komposit serat karbon memiliki karakter yang unik, yakni sangat kuat, tapi juga sangat ringan,